Ini merupakan salah satu kasus bagi teman-teman yang memakai OS Windows XP. Jika komputer atau laptop kita mengalami eror pasti akan menampilkan pesan.
Salah satu kasus ini mungkin sering akan terjadi. Entah akibat virus / sejenisnya, bahkan bisa karena seringnya laptop atau komputer kita restart sendirinya. Nah, saya akan membagi informasi yang saya dapatkan dari sebuah artikel. Yakni, cara me-repair laptop atau komputer yang menampilkan pesan kerusakan "NTLDR or NTDETECT.COM is Missing...".
Jika mengalami eror saat bootup karena file NTLDR tidak ditemukan, untuk hardisk yang dipartisi FAT32, lebih mudah diperbaiki daripada partisi NTFS. Cukup dengan boot dengan floppy WIN98 dan copy file NTLDR atau NTDETECT.COM dari direktori i386 ke drive C:\.
Nah, untuk yang menggunakan partisi NTFS, caranya sedikit panjang. Langkahnya sebagai berikut :
Semoga info ini bermanfaat. Kali ini saya berterima kasih pada pengalaman saya dan om google sebagai search engine yang membantu mencari info ini.
Salah satu kasus ini mungkin sering akan terjadi. Entah akibat virus / sejenisnya, bahkan bisa karena seringnya laptop atau komputer kita restart sendirinya. Nah, saya akan membagi informasi yang saya dapatkan dari sebuah artikel. Yakni, cara me-repair laptop atau komputer yang menampilkan pesan kerusakan "NTLDR or NTDETECT.COM is Missing...".
Jika mengalami eror saat bootup karena file NTLDR tidak ditemukan, untuk hardisk yang dipartisi FAT32, lebih mudah diperbaiki daripada partisi NTFS. Cukup dengan boot dengan floppy WIN98 dan copy file NTLDR atau NTDETECT.COM dari direktori i386 ke drive C:\.
Nah, untuk yang menggunakan partisi NTFS, caranya sedikit panjang. Langkahnya sebagai berikut :
- Persiapkan CD Windows yang kalian miliki.
- Atur booting pada komputer atau laptop dengan booting pertama pada CD-ROM.
- Lakukan boot dari CD Windows yang kalian miliki.
- Saat pada pilihan yang pertama, tekan R untuk memilih opsi REPAIR.
- Saat masuk ke Recovery Console, tekan nomor yang mewakili lokasi instalasi Windows yang ingin diperbaiki. Umumnya tekan nomor 1.
- Masukkan password Administrator jika diminta. * jika merasa tidak pernah menyetting password Administrator, tekan ENTER.
- Setelah memasukan password, tekan ENTER. Pada perintah selanjutnya : ( X: diganti dengan huruf drive tempat CD/DVD-ROM )
- COPY X:\i386\NTLDR (spasi) C:\
- COPY X:\i386\NTDETECT.COM (spasi) C:\
- Jika setelah selesai peng-copy-an, keluarkan CD dan ketik exit kemudian tekan ENTER.
Semoga info ini bermanfaat. Kali ini saya berterima kasih pada pengalaman saya dan om google sebagai search engine yang membantu mencari info ini.